April 2, 2018
Patung Ternama - The Thinker Dari Paris
Karya Auguste Rodin yang terbuat dari perunggu, menampilkan sosok seorang pria tanpa busana dalam posisi jongkok sambil berpangku tangan seperti sedang berpikir. Ikon ini sering digunakan sebagai sebuah imaji ilmu filsafat. The Thinker dengan tinggi 186cm, mulai dibuat tahun 1880 sebagai bagian dari karya Rodin yang lain yaitu The Gates of Hell, baru mulai diperkenalkan pada tahun 1904.
(10mosttoday/wikipedia)